YoVDO

Generative AI for Executives (Indonesian)

Offered By: Amazon Web Services via AWS Skill Builder

Tags

Generative AI Courses Business Growth Courses

Course Description

Overview

Save Big on Coursera Plus. 7,000+ courses at $160 off. Limited Time Only!

Kursus ini menyediakan gambaran tingkat tinggi tentang AI generatif. Pemelajar mengeksplorasi arti AI generatif, cara AI generatif menangani kekhawatiran dan tantangan dari para eksekutif, dan caranya mendukung pertumbuhan bisnis. Mereka juga mempelajari bagaimana AI generatif berpotensi membawa perombakan di berbagai industri.

  • Tingkat kursus: Dasar
  • Durasi: 13 menit


Catatan: Kursus ini memiliki transkrip/subtitle lokal. Narasi disampaikan dalam bahasa Inggris. Untuk menampilkan subtitle, klik tombol CC di sudut kanan bawah pemutar.


Aktivitas

Kursus ini mencakup lima video.


Tujuan kursus

Dalam kursus ini, Anda akan:

  • Menjelaskan arti AI generatif dan cara kerjanya untuk audiens eksekutif. 
  • Mengeksplorasi potensi kemampuan tranformatif AI generatif di berbagai industri.
  • Mengeksplorasi langkah-langkah yang diambil organisasi untuk meningkatkan keterampilan.
  • Menguraikan layanan AWS yang dapat membantu korporasi Anda memulai dalam menggunakan AI generatif.


Audiens yang dituju

Kursus ini ditujukan untuk:

  • Para eksekutif 
  • Pemimpin bisnis non-teknis
  • Pengambil keputusan bisnis dan pengambil keputusan teknis 


Prasyarat

Tidak ada


Skema kursus

Video 1 – Apa itu AI Generatif?

Video 2 – Mengapa Sekarang merupakan Waktu Terbaik untuk Menyambut AI Generatif?

Video 3 – Kasus Penggunaan Korporasi untuk AI Generatif

Video 4 – Melatih Tenaga Kerja untuk Menggunakan AI Generatif

Video 5 – Mengapa AWS menjadi Tempat Terbaik untuk Membangun dengan AI Generatif?



Tags

Related Courses

Grow to Greatness: Smart Growth for Private Businesses, Part II
University of Virginia via Coursera
Digital Leadership: Creating Value Through Technology
University of Reading via FutureLearn
Starting a Business 2: People and Networks
University of Leeds via FutureLearn
Structure: Building the Frame for Business Growth
Michigan State University via Coursera
Strategic Thinking for Growing Your Enterprise
Stanford Graduate School of Business via NovoEd